I. PENUKARAN PRODUK / PENGEMBALIAN
- Pelanggan dapat melakukan penukaran atau pengembalian produk dalam jangka waktu 2 (dua) hari dari tanggal produk diterima.
- Permintaan penukaran atau pengembalian produk tidak dapat diproses apabila melebihi 2 (dua) hari dari tanggal produk diterima.
- Setelah permintaan penukaran atau pengembalian produk sudah disetujui oleh Ratu Gorden, Anda dapat mengirimkan produk ke alamat Penjual.
- Ratu Gorden tidak bertanggung jawab apabila produk yang dikirim tidak sampai/diterima oleh team logistik. Apabila produk sudah diterima, Ratu Gorden dan/atau Penjual akan memeriksa kondisi produk. Apabila ditemukan barang yang dikirim cacat/rusak atau ketidak ?sesuai ?an dengan ketentuan penukaran dan pengembalian produk, maka produk tersebut akan ditolak.
II. BIAYA PENUKARAN ATAU PENGEMBALIAN PRODUK
Biaya pengiriman pengembalian/penukaran produk dari pelanggan ke Ratu Gorden akan ditanggung oleh pelanggan Ratu Gorden.
III. KETENTUAN PENGEMBALIAN DANA
- Permintaan pengembalian dana hanya akan diproses apabila produk yang ditukar tidak tersedia dan terjadi kesalahan pada saat pengiriman produk.
- Anda harus menginformasikan kepada Ratu Gorden? perihal pengembalian barang dalam waktu 2 (dua) hari dari tanggal produk diterima.
- Ratu Gorden akan memproses permintaan pengembalian dana dalam waktu 2 hari kerja.
- Ratu Gorden akan menerima atau menolak pengembalian berdasarkan dengan ketentuan pengembalian/penukaran produk.
- Pengembalian dana melalui Bank Transfer maximal 14 hari kerja. Apabila Anda menggunakan kartu kredit, maka dana akan dikembalikan dalam jangka waktu 21 hari atau ditagihan bulan berikutnya.